script src='http://connect.facebook.net/en_US/all.js#xfbml=1'/>
RSS Feed

Sifat Gelombang elektromagnetic

Posted by Unknown

1. Dapat merambat dalam ruang hampa.

2. Merupakan gelombang transversal (arah getar ^ arah rambat), jadi dapat mengalami polarisasi.

3. Dapat mengalami refleksi, refraksi, interferensi dan difraksi.

4. Tidak dibelokkan dalam medan listrik maupun medan magnet.

Catatan:

Gelombang radio dipakai sebagai gelombang pembawa sistem komunikasi karena mudah dipantulkan oleh lapisan ionosfer.

Ada 2 macam cara membawa gelombang bunyi:

  1. Modulasi Amplitudo (AM)
    Amplitudo gelombang radio disesuaikan dengan frekuensi gelombang bunyi dengan frekuensi tetap.
  2. Modulasi Frekuensi (FM)
    Frekuensi gelombang radio disesuaikan dengan frekuensi gelombang bunyi dengan amplitudo tetap.

Sistem FM lebih unggul daripada AM karena FM dapat mengurangi desau akibat kelistrikan diudara, walaupun jangkauannya terbatas sekali.

1 komentar:

  1. pencinta lingkungan hidup (plh)

    saya pernah mendengar bahwa modulasi amplitudo (AM)itu merambat melalui permukaan tanah dan air..
    sedangkan modulasi frekuensi(FM)merambat di udara.....pertanyaan saya apakah pernyataan itu betul atau tidak ....???
    jika betul mengapa frekuensi am lebih jauh dari pada frekuensi fm....karena saya pernah mendengarkan radio dari negara lain.....dan keterangan di pemutar radio saya menggunakan frkuensi AM
    jika pertanyataan diatas itu salah mohon diberi pernyataan yang benar,,,,
    trima kasih

    pati.bungsu@gmail.com
    by: anang prasetyo
    mohon bantuanya

Posting Komentar